Nokia Lumia 1020 Kini Bisa Update OS Windows Phone 8.1

Nokia Lumia 1020 Kini Bisa Update OS Windows Phone 8.1
Nokia Lumia 1020 dari produsen telekomunikasi AT & T menerima update Windows Phone 8.1. Pembaruan ini membawa sejumlah perbaikan, perubahan, serta peningkatan fitur.
http://r.phonedog.com/shared/images/2014/1/180712-lumia1020.jpg

Seperti dilansir Ubergizmo, Jumat (15/8/2014), Nokia Lumia  1020 yang telah di-update pada WP 8.1 akan memiliki koleksi game Xbox, video, dan musik yang dapat dimainkan di mana saja.

Tidak ketinggalan, fitur voice assistant Cortana juga menjadi bagian penting dalam update kali ini. Aplikasi tersebut memiliki fungsi sebagai reminder bagi pengguna untuk merancang aktivitas hariannya. Cortana akan mengingatkan penggunanya mengenai agenda yang telah direncanakan berdasarkan lokasi dan waktu.

AT & T merekomendasikan bagi pengguna yang ingin memperbarui Lumia 1020 pada Windows Phone 8.1 memiliki kondisi baterai minimal 50 persen.

Update dapat dilakukan dengan cara meng-klik Settings Live Tile, kemudian pilih Phone Update. Setelah selesai mengintal update, restart-lah smartphone Anda.
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
references by http://adf.ly/rFBJy
Format Lainnya : PDF | Google Docs | English Version
Diposting pada : Senin, 18 Agustus 14 - 06:33 WIB
Dalam Kategori : NOKIA, WINDOWS PHONE, NOKIA LUMIA 1020, UPDATE WINDWOS PHONE 8.1 LUMIA 1020
Dibaca sebanyak : 2419 Kali
Tidak ada komentar pada blog ini...
Anda harus Login terlebih dahulu untuk mengirim komentar
Facebook Feedback

My Social-Net Accounts, You can Follow.. mungkin suatu hari nanti kita berjodoh (‾⌣‾)♉
ADS & Sponsor
Posting Terbaru Lainnya
Last Visitors
TRANSLATOR
Pengenalan
Kategori
Alexa Rank