Rilis Windows 10 Versi Final Pertengahan Tahun 2015

Rilis Windows 10 Versi Final Pertengahan Tahun 2015

Windows 10 Bakal Dirilis Untuk Umum Pada Juni Tahun Depan - Nampaknya bagi anda yang gemar sekali mencoba-coba hal baru terutama dalam masalah Windows, mungkin ini merupakan kabar gembira yang anda dapatkan, pasalnya, menurut kabar yang iberita.com terima jika pada bulan Juni tahun depan, Windows 10 akan benar-benar dirilis oleh Microsoft. Tentu, kabar tersebut bakal membuat pengguna laptop maupun notebook harus mempersiapkan diri.

1

Minggu ini, Chief Operating Officer Microsoft Kevin Turner menyediakan lebih banyak detil mengenai masalah ini, berkata bahwa rencana mereka adalah untuk menyiapkan developer preview di awal musim panas atau sebelum bulan Juni 2015. Lalu, di akhir musim panas (akhir bulan Juni) hingga di awal bulan September, Microsoft akan merilis Windows 10 untuk umum. Tentunya jadwal ini bisa berubah sewaktu-waktu.

Mungkin, jika anda menyimak perjalanan Microsoft mengenai Windows 10 pasti anda paham betul. Akhir-akhir ini Microsoft sedang menguji secara internal tentang Smartphone menggunakan Windows 10. Mungkin, disini yang sangat penting sekali adalah jika semua smartphone Lumia yang menggunakan OS Windows 8 bakal di upgrade ke Windows 10. Namun, nampaknya smartphone yang memakai Windows 8 bakal menerima update, namun kita tidak tahu kapan updatean tentang Windows 10 datang.

Menurut ZDNet, sebuah preview Windows 10 untuk smartphone akan dipamerkan Microsoft pada akhir Januari 2015. Sistem operasi ini tidak hanya untuk smartphone Windows Phone tapi juga tablet berbasis ARM dan Intel.

Patut ditunggu perkembangan berita tentang Windows 10 ini, pasalnya kita sebagai pengguna Laptop tentu ingin merasakan OS terbaru keluaran Microsoft ini, selain itu, jika ingin merasakan Windows 10, sebaiknya anda semua perhatikan spesifikasi laptop anda. http://10507276.blog.unikom.ac.id/spesifikasi-minimum.7cm

1

 
 
 
 
 
 
references by iberita
Format Lainnya : PDF | Google Docs | English Version
Diposting pada : Kamis, 11 Desember 14 - 05:56 WIB
Dalam Kategori : INFO WIDNOWS 10, WINDOWS 10, WINDOWS X, RILIS WINDOWS 10FINAL
Dibaca sebanyak : 3696 Kali
Tidak ada komentar pada blog ini...
Anda harus Login terlebih dahulu untuk mengirim komentar
Facebook Feedback

My Social-Net Accounts, You can Follow.. mungkin suatu hari nanti kita berjodoh (‾⌣‾)♉
ADS & Sponsor
Posting Terbaru Lainnya
Last Visitors
TRANSLATOR
Pengenalan
Kategori
Alexa Rank