Microsoft Sedang Kembangkan Mesin Pencari Bing Sistem Pencarian Foto

Microsoft Sedang Kembangkan Mesin Pencari Bing Sistem Pencarian Foto
Microsoft memperbaharui mesin pencari mereka, Bing, dengan memungkinkan pencarian menggunakan kamera pada smartphone. Fitur yang dibawa di antaranya dapat mencari hasil foto dari aplikasi kamera maupun dengan foto yang tersimpan di perangkat smartphone. Seperti dilansir VentureBeat, Sabtu (30/4/2016), pembaruan tersebut hanya akan tersedia untuk perangkat iOS. Sedangkan untuk perangkat Android dan Wndows Phone saat ini belum tersedia. Fitur baru Bing tersebut juga saat ini belum dimiliki oleh mesin pencari Google dan Yahoo sekalipun. Untuk melakukan pencarian dengan gambar, cukup dengan memotret melalui aplikasi kamera atau memilih foto di yang terdapat pada galeri smartphone....
ViewDibaca : 3490 Kali
Waktu PostingMinggu, 01 Mei 16 - 05:37 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 2 Bagus, 0 Jelek
KategoriBING, MESIN PENCARI, MICROSOFT, TEKNOLOGI

Jumlah Pengguna Twitter Indonesia 2016

Jumlah Pengguna Twitter Indonesia 2016
Terhitung 21 Maret 2016, Twitter genap memasuki usianya yang ke-10. Media sosial ini secara global memiliki sekitar 332 juta pengguna bulanan, dengan 500 juta kicauan dikirim setiap hari dan 200 miliar kicauan dalam setahun. Pada pertengahan 2015, jumlah pengguna Twitter di Indonesia sendiri sudah mencapai 50 juta. Bagaimana jumlah pengguna Twitter di Indonesia saat ini? Ketika ditemui di acara ulang tahun Twitter yang ke-10 di Jakarta, Roy Simangunsong, Country Head Twitter Indonesia enggan untuk membeberkan hal tersebut. "Kita tidak bisa menyampaikan itu. Yang pasti, 77 persen pengguna Twitter di Indonesia aktif secara sehari," kata Roy usai merayakan ulang tahun...
ViewDibaca : 3575 Kali
Waktu PostingSabtu, 26 Maret 16 - 06:24 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 1 Bagus, 0 Jelek
KategoriTWITTER, PENGGUNA TWITTER INDONESIA, INDONESIA, TEKNOLOGI

Sebelum Kaya, Orang-Orang Ini Dulunya Hacker Lhooo..

Sebelum Kaya, Orang-Orang Ini Dulunya Hacker Lhooo..
Hidup ini seperti bola yang terus berputar, menjadi kaya tidaklah harus dari keturunan kaya raya. Dengan usaha, kerja keras dan tentunya keberuntungan, orang miskin pun bisa menjadi orang kaya. Begitu juga sebaliknya, harta warisan dari orang tua yang kaya-raya tidak bisa menjamin kehidupan anak tetap makmur jika harta tidak dipergunakan dengan bijaksana. Namun, pernahkan Anda menduga, beberapa tokoh terkenal di dunia karena kekayaaan dan kesuksesan sebagian dari mereka ternyata pernah menjadi seorang hacker? Menjadi seorang hacker tentu tidaklah mudah karena mereka harus memiliki kreatifitas dan "ilmu rahasia" untuk bisa merentas sistem. Dilihat dari kemampuan itu...
ViewDibaca : 4336 Kali
Waktu PostingRabu, 04 November 15 - 23:53 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriTEKNOLOGI, HACKER, INFO, ORANG IT

Fitur Baru Windows 10, Microsoft Continuum

Fitur Baru Windows 10, Microsoft Continuum
Melalui ajang BUILD Conference, Microsoft memperkenalkan fitur canggih yang disebut dengan Continuum. Pada dasarnya, fitur Microsoft Continuum ini adalah mengubah smartphone menjadi sebuah PC desktop yang nyaman untuk bekerja. Seperti yang kita ketahui, saat ini smartphone memiliki banyak keterbatasan jika digunakan untuk bekerja. Cara kerja Continuum ini adalah menghubungkan smartphone dengan layar berukuran lebih besar untuk menghadirkan anatrmuka yang lebih nyaman saat bekerja. Selama ini antarmuka yang kurang nyaman dan ukuran layar kecil pada smartphone merupakan masalah klasik untuk bekerja di perangkat tersebut. Joe Belfiore, Presiden Microsoft Windows...
ViewDibaca : 4274 Kali
Waktu PostingJumat, 01 Mei 15 - 16:02 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriFITUR WINDOWS 10., INFO TEKNOLOGI TERBARU, AGUNKZSCREAMO, UNIKOM, FITUR MICROSOFT CONTINUUM

Fitur Like Box Facebook Pensiun Juni 2015

Fitur Like Box Facebook Pensiun Juni 2015
dilansir dari The Next Web, Facebook memberitahukan bahwa plugin Like Box tak akan bisa lagi digunakan mulai 23 Juni. Sebagai gantinya, Facebook menyarankan agar pengguna menggunakan Page Plugin. Like Box memudahkan pengguna dalam membuat tautan tombol ‘Like’ di situs lain sehingga siapa saja dapat me-‘Like’ suatu laman Facebook dari situs di luar Facebook. Demikian pula dengan Page Plugin. Jika Anda ingin menggunakan Page Plugin, jangan lupa untuk menggunakan Graph API dan menghapus code lama. Facebook Page Plugins https://developers.facebook.com/docs/plugins/page-plugin...
ViewDibaca : 3632 Kali
Waktu PostingSelasa, 21 April 15 - 06:13 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriFACEBOOK, TEKNOLOGI, FACEBOOK PAGE PLUGIN, FITUR LIKE BOX FACEBOOK PENSIUN JUNI 2015

Aplikasi Lumia Camera DIrencanakan Tersedia Untuk Semua Windows Phone

Aplikasi Lumia Camera DIrencanakan Tersedia Untuk Semua Windows Phone
Aplikasi Lumia Camera dikabarkan akan tersedia untuk semua smartphone Windows Phone saat sistem operasi Windows 10 fot Phone dirilis. Seperti yang kita ketahui, aplikasi Lumia Camera sebelumnya bernama Nokia Camera ini adalah aplikasi eksklusif untuk keluarga smartphone Lumia yang menawarkan fitur yang menawan. Informasi ini diperkuat dengan screenshot yang dirilis oleh pengguna smartphone Samsung ATIV S, Jesse Leskinen. Screenshot yang diunggah oleh Leskinen ini menampilkan antarmuka mirip dengan Lumia Camera. Namun fitur baru seperti Rich Capture tidak tersedia di perangkat tersebut. Sayangnya, Samsung ATIV S sendiri tak dapat memanfaatkan pengaturan tingkat lanjut yang...
ViewDibaca : 2925 Kali
Waktu PostingRabu, 21 Januari 15 - 05:57 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriWP 10, WINDOWS PHONE 10, INFO WP 10, CAMERA WINDOWS PHONE LUMIA

Apa Perbedaan Windows 8.1 dan Windows 10 ?

Apa Perbedaan Windows 8.1 dan Windows 10 ?
Microsoft akan menyelenggarakan acara Windows 10 pada 21 Januari 2015 di kantor pusatnya, Redmond – Washington. Dalam acara tersebut diperkirakan perusahaan akan mengungkapkan serba serbi sistem operasi Windows 10 khususnya dari sisi konsumen untuk penggunaan sehari-hari. Dalam acara tersebut, Microsoft juga akan menggambarkan bagaimana tampilan Windows 10 ketika dijalankan pada perangkat mobile seperti smartphone atau tablet untuk pertamakalinya. Windows 10 dapat dikatakan merupakan langkah perbaikan dari sejumlah ‘kesalahan’ Microsoft saat merilis Windows 8. Meski perusahaan temuan Bill Gates ini telah memperbaharuinya via versi 8.1, namun cukup banyak pengguna...
ViewDibaca : 4132 Kali
Waktu PostingRabu, 21 Januari 15 - 05:33 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriWINDOWS 8.1, WINDOWS 10, WIN 10, INFO BERITA WINDOWS 10

Tampilan Facebook 2015 Direncanakan Akan Diubah?

Tampilan Facebook 2015 Direncanakan Akan Diubah?
Baru-baru ini, Facebook mengumumkan bahwa mereka baru saja merekrut tim desain dari Teehan + Lax yang dikenal dengan platform blogging Medium dan Readability. Facebook memang hanya merekrut para desainer Teehan + Lax, dan tidak mengakuisisi perusahaan tersebut. Para ahli memperkirakan, perekutan ini mengindikasikan keinginan Facebook untuk mendesain ulang tampilan mereka dalam waktu dekat. Dua platform blogging karya Teehan + Lax memang memiliki desain yang sangat minimalis dan mudah untuk dibaca. Selain itu, keduanya terlihat sangat indah dan menarik. Pengamat mengatakan, Facebook akan menerapkan konsep desain yang sama di jejaring sosialnya. Facebook memang memliki banyak sekali fitur,...
ViewDibaca : 1930 Kali
Waktu PostingMinggu, 18 Januari 15 - 23:45 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriFACEBOOK 2015, FACEBOOK, BERITA TERBARU FACEBOOK

Rilis Windows 10 Versi Final Pertengahan Tahun 2015

Rilis Windows 10 Versi Final Pertengahan Tahun 2015
Windows 10 Bakal Dirilis Untuk Umum Pada Juni Tahun Depan - Nampaknya bagi anda yang gemar sekali mencoba-coba hal baru terutama dalam masalah Windows, mungkin ini merupakan kabar gembira yang anda dapatkan, pasalnya, menurut kabar yang iberita.com terima jika pada bulan Juni tahun depan, Windows 10 akan benar-benar dirilis oleh Microsoft. Tentu, kabar tersebut bakal membuat pengguna laptop maupun notebook harus mempersiapkan diri. Minggu ini, Chief Operating Officer Microsoft Kevin Turner menyediakan lebih banyak detil mengenai masalah ini, berkata bahwa rencana mereka adalah untuk menyiapkan developer preview di awal musim panas atau sebelum bulan Juni 2015. Lalu, di akhir musim...
ViewDibaca : 3736 Kali
Waktu PostingKamis, 11 Desember 14 - 05:56 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriINFO WIDNOWS 10, WINDOWS 10, WINDOWS X, RILIS WINDOWS 10FINAL

Penjualan Windows 7 dan 8 Dihentikan Akhir Oktober 2014

Penjualan Windows 7 dan 8 Dihentikan Akhir Oktober 2014
anggal 31 Oktober 2014 merupakan hari dimana Microsoft memutuskan untuk mengakhiri penjualan Windows 7 dan Windows 8 kepada konsumen secara luas. PCWorld melaporkan, mulai hari itu, tidak akan ada lagi toko-toko yang mendistribusikan/menjual kedua sistem operasi tersebut (discontinued). Untuk Windows 7, penjualan melalui toko-toko ritel sebenarnya telah berakhir sejak satu tahun yang lalu. Pada 31 Oktober 2014 nanti, Microsoft akan berhenti mengeluarkan izin pemasangan Windows 7 pada perangkat buatan vendor-vendor PC. Maka, tidak akan ada lagi produsen komputer yang menjual perangkat yang menjalankan Windows 7 (Home Basic, Home Premium, dan Ultimate Edition). Windows 7 Professional...
ViewDibaca : 3661 Kali
Waktu PostingKamis, 30 Oktober 14 - 07:07 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 1 Bagus, 0 Jelek
KategoriBERITA WINDOWS 7 TERBARU, BERITA WINDOWS 8

Twitter Alami Kerugian, Facebook Untung Empat Kali Lipat

Twitter Alami Kerugian, Facebook Untung Empat Kali Lipat
Twitter melaporkan kerugian pada Q3/2014, meskipun jumlah pengguna bulanan mengalami peningkatan. Dilansir dari Abc, Selasa (28/10/2014), dari laporan tersebut perusahaan media sosial itu kini memiliki 284 juta pengguna. Jumlah ini naik hampir 5% dibandingkan Q2/2014. Secara keseluruhan, jumlah pengguna bulanan tumbuh 23% dari tahun sebelumnya, sehingga cocok dengan ekspektasi analis. Meskipun begitu, Twitter justru mengalami kerugian akibat biaya upah yang menggelembung. Kerugian diderita sebesar USD199 juta atau setara Rp2,42 triliun di Q3/2014. Chief Executive Twitter, Dick Costolo mengatakan, ada beberapa cara yang akan dilakukan perusahaan untuk meningkatkannya. "Satu, memperkuat...
ViewDibaca : 2665 Kali
Waktu PostingSelasa, 28 Oktober 14 - 16:52 WIBKomentar1 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriBERITA TWITTER, TWITTER, BERITA FACEBOOK, INFO TEKNOLOGI, INFO SOSIAL MEDIA

Masih Bocah, Anak Ini Sudah Bekerja Sebagai Peretas

Masih Bocah, Anak Ini Sudah Bekerja Sebagai Peretas
Ketika sebagian temannya masih bermain dan mencari alasan untuk menghindari ujian, bocah berusia 13 tahun ini lebih memiliki untuk mengikuti ujian. Tentunya setelah terlebih dulu meretas sistem keamanan sekolah dan mencuri soal ujian. Bukan itu saja keahlian bocah bernama Wang Zhengyang ini. Dia pun bisa mendapatkan uang dengan mudah hanya dari keahliannya meretas sistem komputer. Sayangnya, beberapa media menganggap Zhengyang telah menyalahgunakan bakat retasnya untuk berbuat kejahatan. Padahal, menurut Zhengyang, ia tidak pernah melakukan tindak kriminal demi kepentingannya sendiri. "Untuk mencari kelemahan dari sebuah situs, terlebih dahulu Anda harus mencari...
ViewDibaca : 3812 Kali
Waktu PostingJumat, 10 Oktober 14 - 06:27 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 1 Bagus, 0 Jelek
KategoriBERITA HACKER, INFO HACKER, TEKNOLOGI, BERITA TEKNOLOGI, INFO HACKER AGUNKZ SCREAMO BLOG, HACKER BOCAH, HACKER CILIK

Tips Cara Mendeteksi Diabetes

Tips Cara Mendeteksi Diabetes
Diabetes masih menjadi penyakit menakutkan. Laporan Internasional Diabetes Feseration 2013 menyebutkan, Indonesia termasuk 10 negara dengan jumlah penderita diabetes terbesar. Diabetes merupakan sebuah kondisi gangguan metabolik yang ditandai dengan tingginya kadar gula dalam darah. Diabetes terjadi karena adanya gangguan insulin sehingga proses pengolahan gula menjadi energi tidak berlangsung dengan baik. Ada banyak faktor yang memicu diabetes, di antaranya faktor genetik dan pola hidup tidak sehat. Deteksi dini menjadi langkah tepat untuk penanganan diabetes. Seperti dituturkan Dr. Em.Yunir.Sp.PD-KEMD, Kepala Divisi Metabolik Endokrin Departemen IPD FKUI/RSCM, ada beberapa indikator...
ViewDibaca : 3236 Kali
Waktu PostingJumat, 10 Oktober 14 - 03:54 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriTIPS, INFO, KESEHATAN, PENYEBAB DIABETES, PENYAKIT DIABETES

Gerhana Bulan Total Selenelion 2014

Gerhana Bulan Total Selenelion 2014
Gerhana bulan total akan terjadi pada Rabu sore, 8 Oktober 2014. Kejadian ini diprediksi akan menampakkan pemandangan kosmik yang sangat langka, karena gerhana bulan total dan matahari bisa dilihat secara bersamaan. Fenomena langka ini disebut “selenelion”. Fenomena ini terjadi karena matahari dan bulan berada persis pada sudut 180 derajat. Dalam posisi yang setara ini (dalam dunia astronomi disebut Syzygy), memang observasi sulit dilakukan. Namun, berkat atmosfer bumi, gambar dari matahari dan bulan akan tampak di langit melalui pembiasan atmosfer. “Pembiasan tersebut memungkinkan orang di bumi untuk melihat gerhana bulan dan matahari secara bersamaan selama...
ViewDibaca : 1992 Kali
Waktu PostingRabu, 08 Oktober 14 - 05:52 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriINFO, ASTRONOMI, GERHANA SELENELION ECLIPSE, AGUNKZ SCREAMO

Setelah Windows 8, Sistem Operasi Terbaru Microsoft Adalah Windows 10

Setelah Windows 8, Sistem Operasi Terbaru Microsoft Adalah Windows 10
Pagi ini 30 September 2014 di sebuah acara di San Francisco, Microsoft mengumumkan versi berikutnya dari sistem operasi Window: Windows 10. The company went on to detail that its new operating system will have a tailored user experience between different screen sizes — that’s to say that if you are on a smaller device, you will see a different sort of user interface. The code will run across all device categories: “One product family. One platform. One store.” Microsoft akan membawa kembali fitur Start Menu yang ada di Windows 7, namun kali ini akan dibuat yang lebih modern. Selain itu berbagai platform Windows akan terdapat pada satu yaitu...
ViewDibaca : 3073 Kali
Waktu PostingRabu, 01 Oktober 14 - 00:48 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriWINDOWS 10, SISTEM OPERASI TERBARU, MICROSOFT, WIN 10, #WINDOWS10, WINDOWS 10 TECHNICAL PREVIEW

Jejaring Sosial Paling Favorit Di Indonesia Masih Milik Facebook

Jejaring Sosial Paling Favorit Di Indonesia Masih Milik Facebook
Facebook ternyata masih menjadi media sosial favorit di Indonesia. Menjamurnya aplikasi serupa tidak membuat jejaring pertemanan buatan Mark Zuckerberg ini ditinggalkan begitu saja. Laporan survei Taylor Nelson Sofres (TNS) bertajuk "TNS Insight Report" menyebutkan 98 persen pengguna platform online di Indonesia memilih Facebook sebagai media komunikasi. Adapun Google+ berada pada peringkat kedua dengan raihan 54 persen. Kemudian Twitter 44 persen, Yahoo! Messenger 42 persen, dan WhatsApp 21 persen. Selanjutnya adalah WeChat 16 persen, LINE 10 persen, KakaoTalk 6 persen, Instagram 5 persen, serta Skype 4 persen. “Facebook memiliki sejarah yang cukup panjang di media...
ViewDibaca : 2390 Kali
Waktu PostingSenin, 22 September 14 - 20:03 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 1 Bagus, 0 Jelek
KategoriFACEBOOK, TEKNOLOGI, SOSIAL MEDIA, INFO, BERITA FACEBOOK

Keuntungan Facebook Tembus Rp. 170 Triliyun

Keuntungan Facebook Tembus Rp. 170 Triliyun
Siapa menyangka bisnis dunia online meraup trilunan rupiah, ternyata mudah. Kuncinya, cuma butuh menelurkan ide-ide genuine, original, aktual, apalagi mampu jadi trendsetter. Mark Zuckerberg, contohnya, saat awal meluncurkan media sosial (medsos) Facebook, belum ada bisnis yang menyamai di pasaran. Sekarang menakjubkan. Bisnis anak muda ini –merujuk Forbes– tembus nilai US$17,5 milliar (sekitar Rp170 triliun). Draw Houston, unik lagi, sukses jadi miliarder online hanya dengan menciptakan ‘gudang’ online melalui Dropbox.com. Mencengangkan. Tahun 2011, dia menangguk penghasilan DropBox tembus angka US$240 juta (sekitar Rp2,3 triliun)! Ada lagi situs...
ViewDibaca : 1925 Kali
Waktu PostingSenin, 15 September 14 - 07:01 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriFACEBOOK, FAKTA FACEBOOK, BERITA TERBARU FACEBOOK, MEDIA SOSIAL

'Notification Center', Fitur Baru Di Windows 9

'Notification Center', Fitur Baru Di Windows 9
Microsoft kabarnya sedang menyiapkan sebuah event yang digelar pada 30 September 2014. Event tersebut diyakini merupakan peluncuran Windows 9 atau Threshold. Dilansir Maximumpc, Senin (8/9/2014), pada 30 September 2014, perusahaan yang berbasis di Redmond ini akan merilis preview teknis terkait Windows 9. Rumor yang beredar mengungkapkan, Windows Threshold akan menampilkan fitur pusat notifikasi atau Notification Center. Jika sumber yang berbicara pada Neowin benar, maka pengguna nantinya dapat mengakses melalui sistem tray. Windows 9 juga menampilkan fitur seperti kemampuan untuk mengurutkan pemberitahuan berdasarkan aplikasi dan tombol untuk menghapus notifikasi...
ViewDibaca : 2568 Kali
Waktu PostingRabu, 10 September 14 - 06:32 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriWINDOWS 9, INFO WINDOWS 9, BERITA TERBARU WINDOWS 9, AGUNKZSCREAMO, AGUNG YULY DIYANTORO BLOG

Fitur Video Baru Di Facebook

 Fitur Video Baru Di Facebook
Saat ini, semakin banyak orang di seluruh dunia yang mulai mengupload, berbagi dan menemukan video di Facebook. Hadirnya aplikasi video, memungkinkan pengguna jejaring sosial media terbesar di dunia, bercerita dengan suara dan gambar bergerak. Selain itu, fitur video banyak juga digunakan untuk membuat halaman News Feed lebih personal. Dalam kurun waktu setahun terakhir, Facebook telah menghadirkan banyak perubahan untuk mempermudah kalangan penggunanya dalam menemukan dan berbagi video-video menarik, mulai dari diluncurkannya fitur auto-play pada tahun lalu, sampai dengan peningkatan sistem peringkat video di halaman News Feed pada bulan Juni. Selain itu, kalangan...
ViewDibaca : 1910 Kali
Waktu PostingSelasa, 09 September 14 - 06:05 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriFACEBOOK, BERITA FACEBOOK TERBARU, SOSIAL MEDIA, VIDEO FACEBOOK

Free Download SMADAV 9.8.1 Antivirus 2014

Free Download SMADAV 9.8.1 Antivirus 2014
FREE DOWNLOAD / GRATIS ANTIVIRUS SMADAV Rev. 9.8.1 2014 (KLIK DISNI) (Tunggu 5 detik, lalu klik tulisan "SKIP AD" di pojok kanan atas) APA YANG BARU PADA ANTIVIRUS SMADAV 9.8.1 2014 ? Penambahan database 651 virus, Penambahan teknik pendeteksian program berbahaya pada USB, Penyempurnaan proses update Smadav Pro, dsb. Penambahan teknik pendeteksian virus shortcut Trasher/Dorkbot dan VBS pada USB Perubahan tampilan utama Smadav 2014 Penyempurnaan proses instalasi Smadav Penambahan teknik pendeteksian virus pada USB (Extension-Heuristic) Perbaikan bug proteksi RTP pada 64-bit TOTAL SMADAV DAPAT MENDETEKSI (VIRUS SIGNATURE) SEBANYAK lebih dari 8988 varian...

My Social-Net Accounts, You can Follow.. mungkin suatu hari nanti kita berjodoh (‾⌣‾)♉
ADS & Sponsor
Posting Terbaru Terbaru
Last Visitors
TRANSLATOR
Pengenalan
Kategori
Alexa Rank